Desa Kubang Utara Sikabu Laksanakan Launching Program Crash Polio
6 Mar 2023, 13:30 WIB
Last Updated
2023-03-07T06:03:48Z
Pemerintah Desa Kubang Utara Sikabu bersama Puskesmas Wilayah Kerja Kampung Teleng Laksanakan Launching Program Crash Polio bertempat di Posyandu Dusun Sumpahan Pada Tanggal 6 Maret 2023 acara di buka oleh Bapak Walikota Sawahlunto yakni Bapak Deri Asta,S.H. Beliau menyampaikan Program vaksin ini dilaksanakan agar anak-anak tumbuh sehat, Polio adalah penyakit menular yang sangat berbahaya dapat menyebabkan kelumpuhan atau kecacatan seumur hidup atau kematian.
Polio dapat menular Lewat Air dan makanan yang terkontaminasi dengan tinja yang mengandung Virus Polio
Crash Program Tetes Polio dan suntik polio diberikan pada anak umur 0-59 bulan tanpa memandang Status imunisasi
Polio Tetesdan Suntik polio dapat diperoleh gratis di posyandu, puskesmas dan pos imunisasi lainya mulai tanggal 6 maret 2023
PopulerLihat Semua
-
SILO desa kubang utara sikabu diikuti oleh 15 orang peserta dan 1 orang motivator kegiatan silo dilakukan selama 15 kali pertemuan banyak m...
-
Jum'at 14 maret 2025 di kantor desa kubang utara sikabu pemerintah desa telah melaksanakan penyaluran bantuan langsung tunai dana desa t...
-
Program bantuan kuota data internet pada 2020 mendapatkan tanggapan sangat positif dari masyarakat. Bantuan ini membantu para murid, mahas...
-
Selasa 17 Juni 2025 Bertempat di Aula Kantor Desa Kubang Utara Sikabu Karang Taruna Tunas Harapan Laksanakan Perubahan Personil Karang Tarun...
-
Pembayaran bantuan lansung tunai dana desa tahun 2022 periode april s/d juni penerima manfaat menerima sebesar Rp.900.000,- per KPM Desa K...






